Usman And The Blackstones Rilis Lagu "Rain" sebagai Peringatan Darurat Iklim

JPNN • 1 hour ago

3
Usman And The Blackstones Rilis Lagu "Rain" sebagai Peringatan Darurat Iklim

JPNN.com, JAKARTA - Usman And The Blackstones (UATB), grup musik rock yang didirikan oleh aktivis Usman Hamid Cs, merilis lagu terbaru bertajuk "Rain". Lagu yang mengangkat tema krisis iklim dan bencana alam ini sebelumnya telah dibawakan secara perdana di Rock In Celebes, Fort Rotterdam, Makassar, awal November lalu.

Read More...

User's comments

^