Soal MBG, Survei Indikator: 55,7% Warga Puas

Okezone • 2 hours ago

3
Soal MBG, Survei Indikator: 55,7% Warga Puas

Lembaga survei Indikator Politik Indonesia mengungkap bahwa 55,7% warga menyatakan puas terhadap program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dijalankan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka sejak 6 Januari 2025 lalu.

Read More...

User's comments

^