Seusai Diperiksa KPK, Ono Surono Ungkap Pertanyaan Soal Aliran Dana Kasus Ade Kuswara

JPNN • 1 hour ago

5
Seusai Diperiksa KPK, Ono Surono Ungkap Pertanyaan Soal Aliran Dana Kasus Ade Kuswara

JPNN.com, JAKARTA - Wakil Ketua DPRD Jawa Barat Ono Surono mengungkapkan bahwa dirinya ditanya mengenai aliran uang dalam kasus dugaan korupsi yang melibatkan Bupati nonaktif Bekasi Ade Kuswara Kunang. Pengakuan itu disampaikan seusai ia menjalani pemeriksaan sebagai saksi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi di Jakarta.

Read More...

User's comments

^