Seorang Remaja Asal Bekasi Tewas Setelah Tenggelam di Banjir Setinggi 2 Meter

JPNN • 1 hour ago

5
Seorang Remaja Asal Bekasi Tewas Setelah Tenggelam di Banjir Setinggi 2 Meter

JPNN.com, KABUPATEN BEKASI - Bencana banjir yang melanda Desa Bojongsari, Kecamatan Kedungwaringin, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat menyebabkan satu remaja berinisial J (19) meninggal dunia. Korban tewas setelah tenggelam di area lapangan sepak bola yang terendam air setinggi dua meter.

Read More...

User's comments

^