Menteri P2MI Apresiasi Otoritas Malaysia dan KBRI Kuala Lumpur Tangani Kasus Penyiksaan PMI Asal Temanggung

JPNN • 1 hour ago

4
Menteri P2MI Apresiasi Otoritas Malaysia dan KBRI Kuala Lumpur Tangani Kasus Penyiksaan PMI Asal Temanggung

JPNN.com, JAKARTA - Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) Mukhtarudin menyampaikan apresiasi atas langkah cepat otoritas Malaysia yang menangkap dua pelaku dugaan eksploitasi dan penyiksaan terhadap pekerja migran Indonesia (PMI) asal Temanggung, Jawa Tengah, Seni (47).

Read More...

User's comments

^