Kuasa Hukum Hasto: Saksi dari Jaksa Justru Buktikan Kesalahan Wahyu Setiawan

Okezone • Sat, 26 Apr 2025 15:00

53
Kuasa Hukum Hasto: Saksi dari Jaksa Justru Buktikan Kesalahan Wahyu Setiawan

Kuasa hukum Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengeklaim saksi yang dibawa jaksa penuntut umum (JPU) pada KPK memperlihatkan kesalahan eks Komisioner KPU Wahtu Setiawan cs dalam kasus dugaan suap pada proses pergantian antarwaktu. amp;nbsp; amp;ldquo;Ya kami dari tim hukum mau menyampaikan tiga hal. Yang pertama, ini sudah sidang pembuktian yang ketiga, sudah di panggilan tujuh orang saksi. Kami berkesimpulan bahwa saksi saksi yang hadir adalah saksi membuktikan kebersalahan dari Wahyu Setiawan,amp;rdquo; kata Pengacara Hasto, Patra M Zen di Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Jumat (25/4/2025).amp;nbsp; amp;nbsp; Baca artikel: Wahyu Setiawan Klaim Dengar Sumber Uang Suap dari Hasto, JPU Diminta Buka CCTV

Read More...

User's comments

^