KPK Kembangkan Kasus Suap Pajak PT Wanatiara, Bidik Direksi dan Pejabat DJP Pusat

JPNN • 1 hour ago

5
KPK Kembangkan Kasus Suap Pajak PT Wanatiara, Bidik Direksi dan Pejabat DJP Pusat

JPNN.com, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengembangkan penyidikan kasus dugaan suap terkait penurunan nilai pajak PT Wanatiara Persada (WP). Setelah menetapkan lima tersangka, lembaga antirasuah kini membidik peran pihak lain, termasuk jajaran direksi perusahaan dan pegawai di lingkungan Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Pusat.

Read More...

User's comments

^