Harga Beras di 148 Daerah Turun Signifikan Berkat Program SPHP

JPNN • Wed, 24 Sep 2025 05:00

102
Harga Beras di 148 Daerah Turun Signifikan Berkat Program SPHP

JPNN.com, JAKARTA - Badan Pangan Nasional (Bapanas) mengeklaim program Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) telah menurunkan harga beras secara signifikan di 148 kabupaten/kota, sekaligus menjaga stabilitas pasokan dan daya beli masyarakat.

Read More...

User's comments

^