Bonnie Triyana Sebut Potensi Pariwisata Budaya Lebih Besar dari Pertambangan

JPNN • 1 hour ago

38
Bonnie Triyana Sebut Potensi Pariwisata Budaya Lebih Besar dari Pertambangan

JPNN.com, JAKARTA - Anggota Komisi X DPR RI Bonnie Triyana menyatakan bahwa pariwisata dan kebudayaan yang berkelanjutan memiliki nilai ekonomi sangat besar dan dapat menjadi pilar pemasukan negara, menggantikan ketergantungan pada sektor pertambangan yang bersifat ekstraktif. Pernyataan ini disampaikan dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) Panitia Kerja Pelestarian Cagar Budaya di Kompleks Parlemen, Jakarta.

Read More...

User's comments

^