Banjir Ciliwung Mulai Surut, 9 RT di Bidara Cina dan Kampung Melayu Masih Tergenang

Okezone • 2 hours ago

4
Banjir Ciliwung Mulai Surut, 9 RT di Bidara Cina dan Kampung Melayu Masih Tergenang

Kepala Pusat Data dan Informasi (Kapusdatin) BPBD Provinsi DKI Jakarta, M. Yohan, menyebut sembilan RT di Kelurahan Bidara Cina dan Kampung Melayu, Jakarta Timur, masih terendam banjir akibat luapan Sungai Ciliwung pada Selasa (28/10/2025). Ketinggian air bervariasi antara 30 hingga 75 sentimeter.

Read More...

User's comments

^