Anggota DPR Apresiasi Ferry Irwandi & Sukarelawan, Kolaborasi Jadi Kunci Penanganan Bencana

JPNN • Thu, 11 Dec 2025 00:00

65
Anggota DPR Apresiasi Ferry Irwandi & Sukarelawan, Kolaborasi Jadi Kunci Penanganan Bencana

JPNN.com, JAKARTA - Anggota Komisi III DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdullah mengapresiasi influencer sekaligus aktivis, Ferry Irwandi yang bersama sukarelawan mengumpulkan dana dan turun langsung ke lokasi bencana banjir dan tanah longsor di Sumatra.

Read More...

User's comments

^